PENGARUH PERPUTARAN AKTIVA, PERPUTARAN KAS, PERPUTARAN PIUTANG DAN LDR TERHADAP ROA

Authors

  • Umi Rosita Unisla

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perputaran aktiva terhadap ROA, menganalisis pengaruh perputaran kas terhadap ROA, menganalisis pengaruh perputaran piutang terhadap ROA, menganalisis pengaruh LDR terhadap ROA, menganalisis pengaruh perputaran aktiva, perputaran kas, perputaran piutang dan LDR terhadap ROA pada perbankan konvensional dan syariah yang terdaftar di BEI tahun 2014 – 2018. Metode yang digunakan adalah purposive sampling.

Hasil penelitian menunjukkan perputaran aktiva tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA. Nilai signifikannya 0,169 > 0,05. Perputaran kas tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA. Nilai signifikannya 0,310 > 0,05. Perputaran piutang berpengaruh signifikan terhadap ROA. Nilai signifikannya 0,045 < 0,05. LDR berpengaruh signifikan terhadap ROA. Nilai signifikannya 0,000 < 0,05. Perputaran aktiva, perputaran kas, perputaran piutang dan loan to deposit ratio secara simultan berpengaruh signifikan terhadap ROA . Nilai signifikannya sebesar 0,000 < 0,05.

References

DAFTAR PUSTAKA

Faridah, I. (2018). Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014 – 2016. Jurnal Riset Akuntansi.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 23. Semarang:Universitas Diponegoro.

Hery. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta:PT Grasindo.

Kasmir. (2017). Pengantar Manajemen Keuangan. Jakarta:Kencana.

Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Depok: Rajawali Pers.

Lubis, M. S. (2019). Pengaruh Perputaran Aktiva, Perputaran Kas dan Loan to Deposit Ratio (LDR) terhadap Return on Asset (ROA) pada Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Tahun 2013-2017. Riset & Jurnal Akuntansi.

Pancawati, N. L. P. A. (2018). Pengaruh Perputaran Aktiva, Piutang dan Hutang terhadap Profitabilitas PT. Bukit Uluwatu Villa Tbk. Jurnal Kompetitif.

Purwanto, I. S. D. (2018). Pengaruh Non Perforning Loan, Loan To Deposit Ratio dan Capital Adequacy Ratio terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016. Jurnal Perilaku dan Strategi Bisnis.

Prastowo, D. (2011). Analisis Laporan Keuangan Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Rahayu, E. A. dan Joni S. (2014). Perngaruh Perputaran Aktiva, Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ilmu Manajemen.

Rivai, V. (2013). Commercial Bank manajemen Perbankan dan Teori ke Praktik. Jakarta:Raja Grafindo Persada.

Sudana, I. M. (2015).Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Prakti. Jakarta:Erlangga.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta.

Wardiah, M. L. 2013. Dasat – Dasar Perbankan. Bandung:CV Pustaka Setia.

www.idx.co.id.

www.ojk.go.id

Published

2020-07-01

Issue

Section

Artikel