PENGARUH LOCUS OF CONTROL, ORGANIZATIONAL COMMITMENT, DAN PERILAKU CYBERLOAFING TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI ERA KEBIASAAN BARU (STUDI PADA PEGAWAI PERUMDA BPR. BANK DAERAH LAMONGAN)

Penulis

  • Fatihatus Sa'adah Unisla

Abstrak

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui variabel locus of control, organizational commitment, perilaku cyberloafing berpengaruh secara parsial, simultan, dan dominan terhadap kinerja pegawai. populasi dipilih peneliti yaitu pegawai PERUMDA BPR. Bank Daerah Lamongan. selanjutnya  peneliti melakukan uji validitas, reliabilitas, asumsi klasik, regresi linier berganda, korelasi berganda, koefesien determinasi, uji parsial dan uji simultan. nilai signifikan 0,05 dengan menggunakan independent sample t-test. Untuk uji parsial dihasilkan semua variabel menunjukan thitung lebih besar daripada ttabel. Sehingga diketahui variabel locus of control, organizational commitment dan perilaku cyberloafing berpengaruh parsial terhadap kinerja pegawai Untuk uji simultan telah menghasilkan Fhitung lebih besar daripada Ftabel. Maka diketahui  locus of control, organizational commitment serta perilaku cyberloafing  memiliki pengaruh simultan terhadap kinerja pegawai.

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Arlianis, Faulina (2017). Pengaruh Locus Of Control, Komitmen Organisasi DanMotivasi Terhadap Kinerja Karyawan Bank Tabungan Negara Syariah Cabang Semarang. Skripsi Solo. Institut Agama Islam Negeri Salatiga Solo. http://e-repository.perpus.iainsalatiga.ac.id/2671/

Ary, Iwan Restu et. al. (2019). Pengaruh Self Efficacy dan Locus Of Control TerhadapKinerja Karyawan Studi Ramayana Mal Bali. E-Jurnal Manajemen, Vol. 8, No. 1. https://ojs.unud.ac.id/index.php/Manajemen/article/download/41989/27406/

Kurnia (2020). Pengaruh Budaya Organisasi, Kearifan Lokal dan Komitmen OrganisasiTerhadap Kinerja Karyawan di PT PLN (Persero) UPDK BAKARU. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Vol 1 No 2.https://jurnal.umpar.ac.id/index.php/decision/article/view/593/500

Mirza et. al. (2019). Internet dan Perilaku Cyberloafing Pada Karyawan. PsikoislamediaJurnal PsikologiVolume 4 Nomor 1 2019.https://jurnal.arraniry.ac.id/index.php/Psikoislam/article/download/6347/3834

Muhamad, Syafiq Fadel. (2016). Pengaruh Komitmen Organisasionl Dan LocusOf Control Terhadap Kinerja Pegawai Studi Pada Karyawan Planet Distro Dan Orbit Distro Banjarnegara,JawaTengah.http://repository.umy.ac.id/bitstream/handle/123456789/7367/2.HALAMAN%20JUDUL.pdf?sequence=2&isAllowed=y

Nadapdap, Kristanty (2017) . Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Mitra Permata Sari. Jurnal Ilmiah Methonomi Vol. 3 No.1 (Januari – Juni 2017). https://media.neliti.com/media/publications/197023-ID-pengaruh-komitmen-organisasi-terhadap-ki.pdf

Unduhan

Diterbitkan

2021-05-01

Terbitan

Bagian

Artikel