PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN AMANDA BROWNIS DI KELURAHAN SIDOKUMPUL KECAMATAN LAMONGAN KABUPATEN LAMONGAN

Penulis

  • Mathori Habib Yaser Unisla

Abstrak

Abstrak

Tujuan penelitian ini yaitu : (1) Untuk mengetahui apakah pengaruh motivasi dan lingkungan kerja berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan AMANDA BROWNIS di Kelurahan  Sidokumpul  Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan.(2) Untuk mengetahui apakah pengaruh motivasi dan lingkungan kerja berpengaruh secara simultan terhadap kinerja karyawan AMANDA BROWNIS di Kelurahan  Sidokumpul  Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan.(3) Untuk mengetahui Variable mana yang paling dominan antara motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan AMANDA BROWNIS di Kelurahan  Sidokumpul  Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dan kausal dengan pendekatan kuantitatif dengan sampel 35 karyawan. hasil penelitian ini dapat disimpulkan : (1) hasil uji F sebesar 31,864 > 4,14 yang dapat diartikan bahwa seluruh variabel bebas secara simultan berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat. (2) hasil uji t X1 sebesar 4,472, dan X2 sebesar 4,770, dapat diartikan bahwa seluruh variabel bebas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat. (3) hasil uji regresi linear berganda dapat disimpulkan bahwa variabel yang paling dominan yaitu motivasi dengan nilai sebesar 0,318.

 

Abstract

The purpose of this study are: (1) To find out whether the influence of motivation and work environment partially influences the performance of AMANDA BROWNIS employees in Sidokumpul Village, Lamongan District, Lamongan Regency (2) To find out whether the influence of motivation and work environment simultaneously influences the performance of AMANDA employees BROWNIS in Sidokumpul Subdistrict, Lamongan Subdistrict, Lamongan District (3) To find out which variable is the most dominant between motivation and work environment on the performance of AMANDA BROWNIS employees in Sidokumpul Subdistrict, Lamongan Subdistrict, Lamongan, This study uses descriptive and causal research types with quantitative samples 35 the employee. the results of this study can be concluded: (1) F test results of 31.864> 4.14 which can be interpreted that all independent variables simultaneously have a significant effect on the dependent variable. (2) the results of the t test X1 of 4,472, and X2 of 4,770, it can be interpreted that all the independent variables partially have a significant effect on the dependent variable. (3) the results of multiple linear regression test can be concluded that the most dominant variable is motivation with a value of 0.318.

Abstract

The purpose of this study are: (1) To find out whether the influence of motivation and work environment partially influences the performance of AMANDA BROWNIS employees in Sidokumpul Village, Lamongan District, Lamongan Regency (2) To find out whether the influence of motivation and work environment simultaneously influences the performance of AMANDA employees BROWNIS in Sidokumpul Subdistrict, Lamongan Subdistrict, Lamongan District (3) To find out which variable is the most dominant between motivation and work environment on the performance of AMANDA BROWNIS employees in Sidokumpul Subdistrict, Lamongan Subdistrict, Lamongan, This study uses descriptive and causal research types with quantitative samples 35 the employee. the results of this study can be concluded: (1) F test results of 31.864> 4.14 which can be interpreted that all independent variables simultaneously have a significant effect on the dependent variable. (2) the results of the t test X1 of 4,472, and X2 of 4,770, it can be interpreted that all the independent variables partially have a significant effect on the dependent variable. (3) the results of multiple linear regression test can be concluded that the most dominant variable is motivation with a value of 0.318.

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Alex S, Nitisemito, 2002, Manajemen Personalia. Cetakan ke 9. Edisi ke 4. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Asim, M. (2013). Impact of motivation on employee performance with effect of training: specific to education sector of Pakistan.International Journal of Scientific and ResearchPublications, 3, 1-9.

Bayu Dwilaksono Hanafi. 2017. Pengaruh Motivasi, Dan Lingkungan Kerja, Terhadap Kinerja Karyawan, Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada PT BNI Lifeinsurance Pengaruh Motivasi, Dan Lingkungan Kerja, Terhadap Kinerja Karyawan, Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada PT BNI Lifeinsurance, Jakarta.

Daniel Surjosuseno. 2015. PengaruhLingkunganKerja Dan MotivasiKerjaTerhadapKinerjaKaryawanPadaBagianProduksiUdPabrik Ada Plastic, Surabaya. AGORA Vol. 3, No. 2, (2012)

Ghozali, Imam. 2005. Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi.Semarang: Badan Penerbit UNDIP

Ghozali, Imam. 2006. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Cetakan Keempat. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Haryoto. (2002). Pengawetan Telur Segar. Yogyakarta: KANISIUS (Anggota IKAPI).

https://www.wartaekonomi.co.id/read130962/di-balik-kesuksesan-brownies-amanda.

Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (JPEB) Vol.5 No.1 Maret 2017E-ISSN: 2302 – 2663 http://doi.org/10.21009/JPEB

Komarudin. 2002. EnsiklopediaManajemen, EdisiKeempat, Jakarta ;PenerbitBumiAksara.

Lucky Wulan Analisa. 2011. Analisis Pengaruh Motivasi Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan ( Studi Pada Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Kota Semarang ) Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro.

Mohammad Rifky Bagus Pratama,Mochammad Al MusadieqDan Gunawan Eko Nurtjahjono. 2017. Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan(Studi pada Karyawan Giant Hypermarket Mall Olympic Garden Malang), Malang.

Ragil Permansari. 2017. Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan PT. Pos Indonesia (Persero) Kediri, Kediri

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Afabeta

Sugiyono. 2015. Statistika Untuk Penelitian. Alfabeta, Bandung.

Unduhan

Diterbitkan

2020-01-01

Terbitan

Bagian

Artikel