DETERMINASI KUALITAS PRODUK, KEPERCAYAAN MEREK, HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Kasus Di Cabang PT. Surganya Motor Indonesia (Planet Ban) Gresik)
DOI:
https://doi.org/10.30736/ekbis.v19i1.137Abstract
Dunia Usaha saat ini meruapakan bagian dari ekonomi yang tidak bisa di pisahkan. Adanya permasalahan dunia usaha yang semakin kompleks menjadikan tantangan tersendri bagi para peneliti. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dibutuhkan stimulus dan kebijakan yang tepat baik dari pemerintah ataupun para pengusaha supaya bisa bertahan hidup. Jenis penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah Penelitian Kuantitatif, yang berlandasan positivistic (data kongkrit, data penelitian berupa angka-angka yang akan diukur menggunakan statistik sebagai alat uji perhitungan) (Sugiyono,1014:7). Populasi dari penelitian ini adalah Seluruh pelanggan Laku-laki dan Perempuan yang membeli Ban di Cabang PT. Surganya Motor Indonesia (Planet Ban) Gresik berjumlah 311. Jumlah Sampel ditentukan dengan Rumus Slovin berjumlah 75 responden, yang dalam pengambilan anggota sampel menggunakan teknik sampling insidental (sampling kebetulan) sebagaimana yang dikutip (Umar 1013:78). Metode analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Validitas (Sugiyono, 1011:89), Uji Reliabilitas (Sugiyono, 1010:185), Uji Regresi Linier Berganda (Draper Smith yang dikutip Sugiyono, 1011:131), Uji Koefisien Determinasi (Suliyanto, 1011:59), Uji t (Sugiyono, 1015:77) dan Uji F (Gudjarati, 1003:53).Hasil Uji F Dapat diperoleh Fhitung > Ftabel yaitu 78.73731> 1,73 dengan signifikasi 0.000 < 0,05, maka H0 ditolak, sehingga dapat diambil keputusan bahwa secara simultan keseluruhan variabel bebas Kualitas Produk (X1), Kepercayaan Merek (X1), Harga (X3), Kualitas Pelayanan (X4) Dan Promosi (X5) Berpengaruh Signifikan Terhadap Keputusan Pembelian (Y). Kata Kunci: Kualitas Produk, Kepercayaan Merek, Harga, Kualitas Pelayanan, Promosi Dan Keputusan PembelianReferences
Gerung, dkk. (1017). “Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Nissan XTrail
pada PT. Wahana Wirawan Manado â€. Universitas
Sam Ratulangi Manado. Jurnal Ilmiah Manajemen Vol.5 No.1
Kodu, Sarini. (1013). “Harga, Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Mobil
Toyota Avanzaâ€. Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal
Ilmiah Manajemen Vol.1 No.3
Oentoro, Deliyanti. (1011). Manajemen Pemasaran Modern Yogyakarta : Laks bang PRESSindo.
Puspita, dkk. (1017). “Pengaruh Iklan, Harga dan Kepercayaan Merek Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Revlonâ€.
(Studi pada Mahasiswa S1 Universitas Diponegoro). Jurnal
Ilmiah Administrasi Bisnis. http://ejournals1. undip.ac.id/index.php/
Rawung, dkk. (1015). Analisis Kualitas Produk, Merek dan Harga
Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor
Suzuki Pada PT. Sinar Galesong Pratama Manado.
Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal Ilmiah
Manajemen Vol.3 No.1
Soenawan, dkk. Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan
dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian
Konsumen D’Stupid Baker Spazio Graha Family Surabaya.
Universitas Kristen Petra. Jurnal Ilmiah Manajemen
Alfredodds@hotmail.com,
Soewito, Yudhi. (1013). Kualitas Produk, Merek dan Desain
Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda
Motor Yamaha Mio. Universitas Sam Ratulangi
Manado. Jurnal Ilmiah Manajemen Vol.1 No.3
Supriadi, Victor. (1013). “Kualitas Produk, Merek dan Harga
Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian
Konsumen pada Percetakan Mitra Card di Manadoâ€.
Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal Ilmiah
Manajemen Vol.1 No.4
Sugiono, (1015). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif,
Kualitatif dan R & D. CV. ALVABETA Bandung
Sugiono, (1011). Statistika Untuk Penelitian. Bandung Alfabeta
Sugiono, 1015. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif,
Kualitatif dan R & D. CV. ALVABETA Bandung
Tampi, dkk (1016). “Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Daya Tarik Iklan Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor
Honda Scoopy Pada PT. Daya Adicipta Wisesaâ€. Universitas
Sam Ratulangi Manado. Jurnal Ilmiah Pemasaran Vol.4 No.1
Weenas, Jackson R.S. (1013). Kualitas Produk, Harga, Promosi dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap
Keputusan Pembelian Spring Bed Comforta. Universitas Sam
Ratulangi Manado. Jurnal Ilmiah Manajemen Vol.1 No.4
Woy, dkk. (1014). Pengaruh Kualitas Produk, Strategi Harga dan
Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Motor Honda pada
PT. Nusantara Surya Sakti Manado. Universitas Sam
Ratulangi Manado. Jurnal Ilmiah Manajemen Vol.1 No.3