PENGARUH RELATIONHIP MARKETINGTERHADAP LOYALITAS PELANGGAN LYLY BAKERY LAMONGAN

Authors

  • Mohammad Yaskun Fakultas Ekonomi
  • Diah Ayu Novitasari Fakultas Ekonomi

DOI:

https://doi.org/10.30736/jpim.v2i3.55

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh relationhip marketingterhadap loyalitas pelanggan Lyly Bakery Lamongan. Populasi dalam penelitian ini adalah para pelanggan Lyly Bakery dengan jumlah sampel 100 responden yang diperoleh dengan menggunakan teknik purposive sampling, pengumpulan data dilakukan melalui metode kuesioner dan dianalisi dengan menggunakan teknik analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini diketahui bahwa variabel relationhip marketingsecara simultan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Dimensi relationship marketing secara simultan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, artinya dimensi relationship marketingini akan meningkatkan loyalitas pelanggan terhadap Lyly Bakery Lamongan.

Keywords : Relationship Marketing, Loyalitas Pelanggan

Published

2017-10-01

How to Cite

Yaskun, M., & Novitasari, D. A. (2017). PENGARUH RELATIONHIP MARKETINGTERHADAP LOYALITAS PELANGGAN LYLY BAKERY LAMONGAN. JPIM (Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen), 2(3), 8 Halaman. https://doi.org/10.30736/jpim.v2i3.55